Modifikasi Mobil Nissan Juke Bergaya Retro
Update Wednesday, February 12, 2014 at 11:29 PM. by Modifikasi Motor Mobil Terbaru 2014 Dalam topik Juke,Mobil,Nissan
Salah satu mobil city car dengan bentuk aneh dan nyeleneh adalah Nissan Juke. Kalau dilihat-lihat bentuk mobil ini memang sedikit aneh, dengan bentuk yang tidak seperti mobil pada umumnya. Berbeda dengan mobil city car lainnya seperti Honda Jazz dan Suzuki Swift yang memang mempunyai desain sporty pada desain standarnya.
Walaupun mempunyai desain yang kurang sewajarnya, namun mobil ini laku keras di pasaran Indonesia. Banyak kalangan yang memodifikasi mobil nissan juke ini dengan gaya sporty dan retro atau moderen. Hasilnya pun nampak luar biasa mengagumkan, apalagi jika ditambahkan aksesoris serta modifikasi bagian interiornya.
Daripada sobat penasaran, langsung saja kita lihat wujud nissan juke setelah dimodifikasi sedemikian rupa. Sehingga membuat mata Anda tidak berkedip saat melihat hasil modifikasi mobil nissan juke di bawah ini.
Nah bagaimana sobat modifikasi? Sangat mengagumkan bukan foto-foto hasil modifikasi mobil nissan juke di atas? Tunggu koleksi foto-foto modifikasi mobil keren lainnya.
Jangan Lupa: